“Mahasiswa harus mensyukuri dengan cara menjalani perkuliahan sampe tuntas, karena ini adalah amanah dari masyarakat. Minimal IPK nya 3,5,” kata Wakil Rektor III.
Narasumber pertama Sumarjo menyampaikan, bahwa mahasiswa harus melakukan 5 tugas dari Allah SWT. Yakni, sebagai Abdullah, mahasiswa harus beribadah. Sebagai Kholifatullah fil ardh, mahasiswa harus mempunyai visi menjadi profesi yang disesuaikan dengan pasion.





